HUT RI dan Mahkamah Agung ke 79, PN Rembang Gelar Jalan Sehat dan Fun Games

    REMBANG - Rayakan HUT Kemerdekaan RI dan Mahkamah Agung ke 79, PN Rembang gelar jalan sehat dan Fun Games, Kamis (15/08/2024).

    Jalan sehat dan Fun Games diikuti oleh seluruh hakim dan staf Pengadilan Negeri (PN) Rembang. Fun Games yang banyak mengundang gelak tawa itu diharapkan menumbuhkan kekompakan sesama keluarga besar PN Rembang khususnya, dan MA pada umumnya.

    "Gelaran Jalan Sehat dan Fun Games ini diharapkan menambah kekompakan bagi keluarga besar PN Rembang, "jelas Liena SH., MHum, Ketua PN Rembang.

    Selanjutnya Liena mengatakan bahwa momen hari kemerdekaan ini adalah  saatnya bagi kita semua kembali kepada semangat cinta tanah air, bangsa dan negara.

    "Mari kita saling berangkulan, saling mengingatkan, saling bantu dalam menegakan keadilan dan kesejahteraan bangsa dan negara ini sesuai dengan profesi yang kita jalani saat ini, " harap Liena. (HK)

    pn rembang liena hut ri hut ma
    Updates.

    Updates.

    Artikel Sebelumnya

    Pusat Data Nasional (PDN) Diretas DPR RI...

    Artikel Berikutnya

    Kongres Luar Biasa PWI: Zulmansyah Sekedang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Paslon Bupati dan Wakil Pangkep Nomor Urut Satu MYL-ARA: Bangun Musholla di Setiap Sekolah untuk Pembinaan Generasi Bangsa
    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Ketua PN Rembang, Liena, SH.,MHum Lantik Pimpinan DPRD Kabupaten Rembang
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik

    Ikuti Kami